Vaksin Sebelum Menikah : Penting Tapi Sering Dilupakan

Persiapan pernikahan yang sering diupakan oleh para calon pengantin adalah vaksin sebelum menikah atau premarital vaccination. Banyak pasangan yang belum menyadari bahwa vaksinasi merupakan salah satu persiapan paling penting dalam membina rumah tangga. Melalui vaksinasi, pasangan yang menikah akan dapat terlindungi dari penyakit-penyakit tertentu dan tentunya mengurangi risiko saling...

Read More

Tips Memakai Goggle Agar Tidak Berembun

klinikvaksinasi.com – Saat sedang menangani pasien di masa wabah seperti ini, tenaga medis dianjurkan untuk selalu mengenakan APD. Handscoon, masker, serta goggle menjadi peralatan wajib untuk melindungi para dokter dan perawat saat melayani mereka yang membutuhkan. Tapi tidak jarang penglihatan tenaga medis terganggu saat mengenakan goggle, apalagi saat mereka...

Read More

Layanan Imunisasi di Rumah. Yuk, Imunisasi dengan inHarmony

klinikvaksinasi.com– Bunda, si kecil sudah masuk jadwal imunisasi tapi takut dengan wabah corona? Imunisasi dengan inHarmony aja yuk! Klinik vaksinasi inHarmony menawarkan jasa imunisasi dan vaksinasi di rumah (home service) selama masa wabah Covid-19 ini terutama untuk Bunda sekalian. Imunisasi bisa dilakukan dengan dokter maupun perawat vaksinator. Eits, tenang...

Read More

Vaksin Coronavirus : Kapan Bisa Didapat?

klinikvaksinasi.com – Pada saat wabah coronavirus atau COVID-19 didapuk statusnya menjadi wabah pandemi oleh WHO, sebagian diri saya khawatir, namun sebagian diri yang lain merasa bersemangat. Kenapa? karena selama ini kisah-kisah mengenai pandemi sebelumnya selalu saya dapatkan dari membaca sejarah ;seperti misalnya Black Death, Smallpox, dan Cholera. Khususnya, yang...

Read More

2 WNI Dikonfirmasi Terjangkit Coronavirus (nCovid-19)

Klinikvaksinasi.com- 2 WNI (Warga Negara Indonesia) dikonfirmasi terjangkit coronavirus. Presiden Jokowi menyatakan hal tersebut di Istana negara pada pagi ini (2 Maret 2020). Meski begitu, masih belum jelas dimana lokasi kedua orang yang terjangkit saat ini berada. Presiden Jokowi mengatakan bahwa hal ini ia dapatkan dari laporan Menkes. Menurut...

Read More
× Anda Butuh Bantuan?