Harga Vaksin Hepatitis B – Apa itu penyakit hepatitis?

Harga Vaksin Hepatitis B di JakartaKesehatan dunia yang kita kenal dengan sebutan WHO telah menyatakan hepatitis B sebagai penyebab utama dari kesembilan penyakit yang menyebabkan kematian di dunia. Kira-kira 1.3 juta rakyat Malaysia didapati menjadi pembawa kuman virus hepatitis B. Mereka ini kelihatan sehat tetapi mampu secara diam-diam menularkan orang banyak.

Pembawa kuman hepatitis B yang kronik mempunyai 200 kali ganda risikonya untuk menderita kanker hati berbanding dengan mereka yang normal. Atasi sedini mungkin dengan vaksinasi hepatitis B dengan harga vaksin hepatitis B yang murah terjangkau.

Apa itu penyakit hepatitis?
Kebanyakan orang tidak tahu tentang penyakit hepatitis ini, karena gejala awal nya yang terjadi tidak bisa secara langsung dikorelasikan dengan hepatitis, karena berupa mual, lemas, dan mudah lelah. Penyakit hepatitis tidak memiliki gejala yang spesifik pada tahap awal terjadi nya penyakit ini dan penyakit hepatitis ini salah satu penyakit menular yang dapat mematikan. Maka WHO menyatakan setiap Negara harus imunisasi vaksin hepatitis. Harga vaksin hepatitis B dan hepatitis lainnya sudah ditetapkan pada masing masing dokter.

Hepatitis adalah penyakit peradangan hati yang disebabkan oleh berbagai penyebab. Penyakit ini sangat berbahaya karena dapat merusak fungsi hati sebagai penyaring racun yang masuk ke organ tubuh. Penyakit peradangan hati ini jika berada pada kondisi yang akut dapat berkembang menjadi kanker hati dan sirosis hati (penyusutan hati).

Ada berbagai tipe Penyakit Hepatitis, yaitu Hepatitis A, hepatitis B, hepatitis C, hepatitis D, dan hepatitis E, tetapi masyarakat di Indonesia pada umumnya terkena Hepatitis B. Kepadatan penduduk dan kurangnya kebersihan pada lingkungan merupakan faktor yang dapat mempermudah penyebaran penyakit hepatitis ini.

Selain itu sarana penularan virus Hepatitis dapat melalui makanan atau minuman, pemakaian jarum suntik secara bergantian, terlalu banyak mengkonsumsi alkohol dan obat, penularan yang berasal dari ibu kepada sang janin yang sedang dikandungnya, hubungan seksual, dan tranfusi darah.

Ingin tau harga vaksin hepatitis B dan hepatitis lainnya atau vaksin selain hepatitis, silahkan hubungi kami.

Baca juga :

Gejala hepatitis secara umum
Vaksin Japanese B Encephalitis
Tips mencegah penyakit Hepatitis
Seberapa penting vaksin hepatitis
Sudahkah anda mengenal Hepatitis?
Virus hepatitis menyerang fungsi hati!!
Gejala yang di timbulkan penyakit hepatitis B
Penyakit hepatitis B dan C terjadi di Indonesia 
Kepedulian Indonesia terhadap hepatitis
Hepatitis A dan hepatitis B dapat di sembuhkan

Author Info

Klinik

No Comments

Comments are closed.

× Anda Butuh Bantuan?